Mungkin banyak pengendara motor yang menggunakan jenis karburator vakum seperti Honda Vario 110, Yamaha Scorpio dll. Sering mengeluhkan tenanga motor yang lembek itu mungkin salah satu penyebabnya dari Vakum motornya. Kebanyakan vakum yang rusak pun karena karet yang sudah sobek atau ada kerusakan pada bagian skepnya. Jika ente ingin mengganti Vakum tersebut harganya cukup beragam seperti pada Vario 110 kisaran 100an sampai yang mahal pada motor Scorpio bisa menyampai harga 600 ribu! Mahal kan? Memang harga bervariasi berdasarkan jenis motor. Namun jika dompet ente semua sedang tipis tidak ada salahnya untuk menggunakan cara ini Pertama, copot Vakum dari karburator ente lalu tuangkan spritus secukupnya pada skepnya tunggu hingga karetnya berembun jika sudah maka pasang kembali vakum ke karburator kalau coba motor anda pada tanjakan atau Medan yang sulit! Namun jika masih terasa lembek maka ente semua harus rela merogoh kocek untuk membeli karet vakum yang baru. FYI Ar